OPEC+ Kurangi Produksi, Harga Minyak Langsung Melejit Cetak Gap Lebih dari 6%
Arab Saudi, yang memimpin OPEC, menyumbang porsi terbesar dari pemotongan produksi, diikuti oleh pemotongan oleh Irak dan Uni Emirat Arab.
03-04-2023 00:52
Data CPI Tokyo Menurun dari Bulan Maret, Sementara Penjualan Retail Meningkat
CPI Tokyo secara keseluruhan naik 3,3% di bulan Maret, turun sedikit dari 3,4% yang terlihat di bulan sebelumnya.
31-03-2023 03:31
Elon Musk Minta “Time Out” Perkembangan AI Karena Potensi Risiko Bagi Masyarakat
"Sistem AI yang kuat harus dikembangkan hanya setelah kami yakin bahwa efeknya akan positif dan risikonya dapat dikelola," kata surat yang dikeluarkan oleh Future of Life Institute.
30-03-2023 03:31
Dakwaan Baru Ex-CEO FTX: Suap Pejabat China Hingga $40 Juta
Tuduhan konspirasi suap baru menambah tekanan pada mantan miliarder berusia 31 tahun itu, yang kini menghadapi dakwaan 13 hitungan atas runtuhnya FTX November 2022.
29-03-2023 03:05
Kasus CZ vs CFTC Dorong Harga Crypto Jatuh!
Commodity Futures Trading Commission (CFTC) AS mengajukan gugatan terhadap Binance, pendiri Changpeng Zhao dan mantan Chief Compliance Officer Samuel Lim, dengan tuduhan “penghindaran yang disengaja” terhadap undang-undang AS.
28-03-2023 03:18
Harga Minyak Terkoreksi Karena Meredanya Kekhawatiran Krisis Perbankan
Kenaikan harga minyak merupakan retracement setelah penurunan 16% dalam dua minggu sebelumnya akibat trust issue pada sektor perbankan
27-03-2023 03:30
Emas Hadapi Level $2.000, Mendekati All-Time-High di Tengah Risiko Hiperinflasi AS
Kelemahan baru dalam dolar terjadi setelah Fed menaikkan suku bunga awal pekan ini, tetapi mengisyaratkan bahwa suku bunga mungkin sudah pada puncaknya
24-03-2023 03:34
Justin Sun & UBS Rebutan Beli Credit Suisse, Siapa yang Dapat?
Credit Suisse yang 'sakit' hendak dibeli UBS dengan diskon 87%, namun ada penawaran baru dari Justin Sun, founder dari Tron, yang hendak mengubahnya jadi crypto-friendly bank
21-03-2023 03:36
Mantan Pejabat Coinbase Bertaruh Bitcoin Capai $1 Juta dalam 90 Hari, Akibat Hiperinflasi AS
Balaji berpendapat bahwa bank dan regulator telah berbohong kepada deposan dan pemegang dolar tentang kebangkrutan bank, seperti pada krisis keuangan tahun 2008
20-03-2023 05:33
Lebih Takut Inflasi Dibanding Stabilitas Keuangan, ECB Naikkan Suku Bunga 50bp
Suku bunga pada operasi refinancing utama ECB akan naik menjadi 3,50%, sedangkan suku bunga fasilitas simpanan akan naik menjadi 3,0% dan suku bunga pinjaman marjinal menjadi 3,75%
17-03-2023 04:05