Berita Pasar

Berita Forex | ZFX
Bank Sentral Australia Pertahankan Suku Bunga 4.1% dengan Peringatan Inflasi
Selama pertemuan kebijakan bulan Agustus, RBA sebagian besar mempertahankan perkiraan ekonomi dari kuartal sebelumnya.
01-08-2023 05:21
Berita Forex | ZFX
Saham Asia Ditutup Positif, Investor Tunggu Data dan Kebijakan Bank Sentral Pekan Ini
Saham-saham di Asia ditutup dengan sentimen positif pada hari Senin menjelang akhir bulan, dengan sejumlah agenda penting dijadwalkan dalam minggu ini, termasuk rilis data ekonomi utama, pertemuan bank sentral, dan laporan hasil pendapatan dari raksasa teknologi Amazon dan Apple. Survei di China menunjukkan hasil yang beragam, dengan aktivitas manufaktur melebihi perkiraan namun layanan
31-07-2023 02:36
Berita Forex | ZFX
Emas Anjlok Dalam, Penurunan Harian Terbesar Sejak Akhir Juni
Harga emas spot berada di sekitar $1,953.76 per ons pada pukul 10.20 WIB
28-07-2023 03:28
Berita Forex | ZFX
Tertinggi dalam 22 Tahun, Fed Naikkan Suku Bunga Hingga 5,5%
Saat inflasi terus berada di atas target 2% The Fed, ada banyak perdebatan tentang perlambatan tekanan harga, atau disinflasi, dapat bertahan atau hanya sementara.
27-07-2023 04:07
Berita Forex | ZFX
Pendapatan Microsoft Lampaui Ekspektasi, Berencana Spending Besar Untuk AI Baru
Microsoft memproyeksikan pertumbuhan pendapatan Azure sebesar 25%-26% dalam mata uang tetap untuk kuartal pertama tahun fiskal.
26-07-2023 01:17
Berita Forex | ZFX
Si Paling Dinamis, Elon Musk Ubah Logo Twitter Jadi X
Logo Twitter baru ini mendapat reaksi yang beragam dari para pengguna dan menimbulkan kebingungan tentang apa yang akan disebut sebagai "tweet" sekarang
25-07-2023 00:06
Berita Forex | ZFX
Penguatan Dollar dan Euro Menjelang Pertemuan Bank Sentral, Yen Terpukul
Federal Reserve akan menutup pertemuan pada hari Rabu, diikuti oleh European Central Bank (ECB) satu hari setelahnya, dan Bank of Japan pada hari Jumat.
24-07-2023 03:18
Berita Forex | ZFX
Core CPI Jepang: Perbedaan Ekspektasi dan Realitas Ekonomi
Inflasi indeks harga konsumen nasional tumbuh 3,3% pada bulan Juni, kurang dari ekspektasi pertumbuhan sebesar 3,5%
21-07-2023 02:33
Berita Forex | ZFX
Pasar Tenaga Kerja Australia Terus Menguat, Meningkatkan Risiko Kenaikan Suku Bunga
Data Ketenagakerjaan Bulan Juni Australia Melampaui Ekspektasi, Menandakan Pasar Tenaga Kerja yang Kuat
20-07-2023 03:17
Berita Forex | ZFX
Kompleksitas Pasar Minyak Global: Mencari Stabilitas di Tengah Fluktuasi Permintaan China
Data dari Biro Statistik Nasional menunjukkan bahwa Produk Domestik Bruto (PDB) China pada kuartal kedua tumbuh sebesar 0,8% dari kuartal sebelumnya
18-07-2023 01:30